Nomor Satu Kaltim
    Facebook Twitter Instagram YouTube Telegram RSS
    Kamis, 30 Maret 2023
    Breaking News :
    • 25 Ribu Liter Air Diguyur untuk Clearing Jalan MT Haryono
    • Dispar Kukar Bahas Bantuan Sapras untuk Objek Wisata
    • Cuti Lebaran Dimajukan, Pemudik Diperkirakan 123 Juta Jiwa
    • BRIN Sebut Majukan Pertanian Perlu Kecerdasan Buatan
    • Jalan Depan Global Mau Dibuka Hari Ini, Eh Enggak Jadi Lagi
    • Manfaatkan Teknologi, Perempuan Asal Bukit Seloka Sukses Bantu Perekonomian Keluarga
    • Syukri: Wali Kota Jangan Takut Putus Kontrak PT Fahreza
    • Panen Raya Tiba, Serap Beras Petani Semaksimal Mungkin
    • DAS Ampal: Hak Rakyat Tergerus Proyek Ambisius
    • Kebijakan Surat
    Nomor Satu Kaltim
    Twitter Facebook Instagram YouTube Telegram RSS
    Login
    • Utama
      • Lapsus
    • Metropolis
      • Balikpapan
      • Samarinda
    • Daerah
      • Kutim
      • Kukar
      • Kubar
      • Bontang
      • Penajam
      • Paser
      • Berau
      • Mahulu
      • Kaltara
    • Ekonomi
      • Perbankan
      • Pajak
      • SAHAM
      • Oil and Gas
    • Nasional
      • COVID-19
      • Politik
    • Disway
      • Catatan Dahlan Iskan
      • Catatan Rizal Effendi
      • Kolom Redaksi
    • Ragam
      • Olahraga
      • Podcast
        • Video Terbaru
        • LIVE
      • Feature
      • Opini
      • Cerita Rakyat
      • Hiburan & Gaya Hidup
      • Clearing Hoax
      • Resep
      • Index Berita
    • Advertorial
      • DPRD Kutai Timur
    • Network
      • Nomor Satu Utara
      • DI’s Way
    Nomor Satu Kaltim
    Home»Index Berita»HL»Kerjasama dengan Pertamina, KKP Jamin Kebutuhan Solar Nelayan
    HL

    Kerjasama dengan Pertamina, KKP Jamin Kebutuhan Solar Nelayan

    By Rudi AgungJumat, 3 Februari 2023, 19:00 WITA4 Mins Read
    Facebook Twitter WhatsApp Telegram Email
    Menteri Kelautan dan Perikanan, Trenggono. (KKP)
    Bagikan
    Facebook Twitter WhatsApp Telegram Email

    Nomorsatukaltim.com โ€“ Kebutuhan solar subsidi bagi nelayan di Indonesia bakal dijamin selalu tersedia. Keluhan nelayan terkait sulitnya mendapat bahan bakar minyak, akan segera teratasi. Hal itu setelah Kementerian Kelautan dan Perikanan atau KKP melakukan penandatanganan kesepakatan bersama dengan anak perusahaan Pertamina, yakni Pertamina Patra Niaga.

    Kesepakatan itu terkait jaminan pemenuhan kebutuhan BBM bersubsidi bagi nelayan di Indonesia.

    Selain Pertamina, Kementerian Kelautan dan Perikanan juga menggandeng Kementerian BUMN untuk mempermudah akses BBM bersubsidi kepada nelayan. Langkah ini untuk memenuhi kebutuhan BBM dengan harga terjangkau di kampung nelayan dan pelabuhan perikanan.

    Menteri KKP Sakti Wahyu Trenggono mengatakan, kebutuhan bahan bakar bagi para nelayan mencapai 3,4 juta kilo liter per tahun.

    Untuk memastikan pendistribusian tepat sasaran dan tidak terjadi pemborosan, lanjut Trenggono, penyaluran BBM akan dilakukan pada zona penangkapan di Indonesia.

    “Yang pasti kita sudah membuat zona, zona 1 sampai 6. Ini kita klaster dengan zona tadi dan pelabuhan ya sudah kita tentukan,” ujar Trenggono, dikutip pada Jumat, (3/2/2023).

    Menurutnya pemenuhan kebutuhan BBM, difokuskan di kampung nelayan dan pelabuhan perikanan. ย “Fokus di tempat tadi sehingga tidak terjadi pemborosan. Klaster bisa mengontrol pendistribusian,” imbuhnya.

    Direktur Utama Pertamina Nicke Widyawati mengatakan, untuk mendukung kebutuhan BBM bersubsidi bagi para nelayan akan dilakukan penambahan minimal 30 Stasiun pengisian Bahan Bakar Nelayan (SPBN).

    Baca Juga:  Golkar Usulkan Enam Nama untuk Ketua DPRD Balikpapan

    โ€œUntuk titik-titik lokasinya seperti yang telah disepakati bersama Kementerian. ย Saat ini sudah ada 387 SPBN yang tersebar di pelbagai daerah di Indonesia,โ€ ujarnya.

    Nicke mengatakan sudah ada sinkronisasi data antara pihaknya, koperasi nelayan serta Kementerian Kelautan dan Perikanan juga terus dilakukan. Data ini memastikan penyaluran BBM bersubsidi bagi para nelayan. Sehingga bisa terpenuhi dan tepat sasaran.

    “Jadi ada tiga hal yang akan kami pastikan untuk kebutuhan BBM bagi nelayan,” ujarnya.

    Pertama, ujar Nicke, ketersediaan. Dari angka tadi yang dibutuhkan sudah masuk dalam kuota tahun ini. Kedua, ihwal aksesibilitas. โ€œIni kita koordinasikan,” ujarnya. Ketiga, harga sesuai dan sama di seluruh Indonesia. Menurutnya dengan digitalisasi dipastikan subsidi lebih tepat sasaran.

    Nelayan Balikpapan Keluhkan Minimnya SPBN

    Di Balikpapan, permasalahan bahan bakar bagi nelayan seperti masalah klasik, yang kerap berulang. Dari kelangkaan, kasus pengetapan sampai distribusi yang tidak merata. Sejumlah nelayan di Kelurahan Manggar Baru mengeluhkan tidak beroperasinya salah satu SPBN atau Stasiun Bahan Bakar Nelayan. Abdulrohman (50), nelayan Manggar Baru RT 31 meminta bantuan pemerintah terkait tidak aktifnya salah satu dari dua SPBN di sana.

    Lantaran salah satu SPBN berhenti beroperasi, ia kerap tidak kebagian jatah dan akhirnya tidak bisa melaut. โ€œAda sih tempat pengisian bahan bakarnya tapi yang satunya sudah tidak aktif, tidak beroperasi. Saya gak tahu kenapa. Jadi kadang kekurangan bahan bakar,โ€ keluhnya, ketika ditemui, Selasa.

    Baca Juga:  Sempat Terima Hasil Pemilu, Cagub Kaltara Ternyata Gugat ke PTUN

    Rohman, nelayan Manggar Baru Balikpapan. (Disway)

    Sehari-hari ia menggunakan kapal dengan jenis dua mesin domping. Ia berharap kepada Pemerintah Balikpapan agar memperhatikan nelayan. Terutama soal bahan bakar, karena saat ini kondisinya sangat terbatas bahkan kekurangan.

    โ€œTempat pengisian bahan bakarnya kurang. Saya punya harapan Mas, mudahan pemerintah dengar. Nelayan ini kan gak muluk-muluk yah untuk diperhatikan lebih, tapi mbok ya masa bahan bakar seperti solar saja gak ada perhatian khususnya, tolonglah,โ€ ujarnya.

    Segendang speenarian. Ridwansyah, nelayan yang telah berusia 64 tahun, mengamini keluhan temannya.

    Terkait minimnya bahan bakar, menurut Ridwan, berdampak pada tidak produktifnya nelayan. Mereka tidak bisa melaut, yang menyebabkan turunnya pendapatan nelayan. Efek dominonya bisa berimbas langsung ke masyarakat yakni harga ikan menjadi mahal.

    โ€œKan kita juga salah satu penyedia bahan pokok makanan masyarakat, apalagi kalau cuaca lagi buruk begini,โ€ ujar Ridwan. Minimnya bahan bakar nelayan dan cuaca buruk, bisa berdampak pula pada capaian target produksi perikanan Balikpapan.

    Selain membutuhkan bahan bakar, ia berharap adanya bantuan lain dari Pemerintah Balikpapan.

    โ€œSaya harap pemerintah lebih memperhatikan nelayan. Kami mohon bantuan kebutuhan pokok dan tunjangan peralatan untuk melaut,โ€ harapnya. (Taufik/ gpk)

    Sumber: KKP

    (Visited 3 times, 1 visits today)

    Berita Terkait

    KKP Menteri KKP Trenggono solar nelayan Solar Subsidi SPBN SPBN Manggar
    Share. Facebook Twitter WhatsApp Telegram Email

    Komentar Batalkan balasan

    dahlan iskan
    BERITA POPULER
    • Gandeng Peradi Balikpapan, Warga Siapkan Class Action PT FahrezaGandeng Peradi Balikpapan, Warga Siapkan Class Action PT Fahreza Senin, 27 Maret 2023, 13:26 WITA
    • Manfaatkan Teknologi, Perempuan Asal Bukit Seloka Sukses Bantu Perekonomian KeluargaManfaatkan Teknologi, Perempuan Asal Bukit Seloka Sukses Bantu Perekonomian Keluarga Rabu, 29 Maret 2023, 15:04 WITA
    • Kampung Anah Membara, 3 Rumah Ludes TerbakarKampung Anah Membara, 3 Rumah Ludes Terbakar Rabu, 1 Maret 2023, 20:14 WITA
    • Kabupaten Paser Raih Adipura 2022 Kategori Kota KecilKabupaten Paser Raih Adipura 2022 Kategori Kota Kecil Selasa, 28 Februari 2023, 23:40 WITA
    • DAS Ampal: Hak Rakyat Tergerus Proyek AmbisiusDAS Ampal: Hak Rakyat Tergerus Proyek Ambisius Rabu, 29 Maret 2023, 09:00 WITA
    • Hilirisasi Perkebunan Sawit Meningkat PesatHilirisasi Perkebunan Sawit Meningkat Pesat Rabu, 1 Maret 2023, 18:30 WITA
    • Permohonan Ditolak MK, Bupati Kukar: Serahkan ke HukumPermohonan Ditolak MK, Bupati Kukar: Serahkan ke Hukum Kamis, 2 Maret 2023, 22:35 WITA
    • Produksi Budidaya Lele Balikpapan Terdampak Cuaca BurukProduksi Budidaya Lele Balikpapan Terdampak Cuaca Buruk Rabu, 1 Maret 2023, 16:35 WITA
    • Karyawan PT EBH-RML Bekerja Lagi, Kepala Adat Apresiasi Polres KubarKaryawan PT EBH-RML Bekerja Lagi, Kepala Adat Apresiasi Polres Kubar Selasa, 28 Maret 2023, 21:40 WITA
    • Jalan Depan Global Mau Dibuka Hari Ini, Eh Enggak Jadi LagiJalan Depan Global Mau Dibuka Hari Ini, Eh Enggak Jadi Lagi Rabu, 29 Maret 2023, 18:15 WITA
    Komentar Terbaru
    • Obednego pada Pertamina Buka Peluang Bangun SPBN
    • Wisnu pada Haji Asengย 
    • Andi yunianto pada Tambang Ilegal di Tahura, Catut Nama Pangdam VI Mulawarman dan Kapolda Kaltim
    • Ipo pada Pailit Elit
    • Trino Junaidi pada Besok, 3 Ribu Masyarakat Adat Kutai Kembali Cat Jembatan Kartanegara Jadi Kuning Sakral

    Tentang Kami

    ๐๐จ๐ฆ๐จ๐ซ๐ฌ๐š๐ญ๐ฎ ๐Š๐š๐ฅ๐ญ๐ข๐ฆ ๐š๐๐š๐ฅ๐š๐ก ๐ฆ๐ž๐๐ข๐š ๐ข๐ง๐Ÿ๐จ๐ซ๐ฆ๐š๐ฌ๐ข ๐๐š๐ง ๐›๐ข๐ฌ๐ง๐ข๐ฌ ๐ฒ๐š๐ง๐  ๐ฆ๐ž๐ง๐ ๐ฎ๐ฌ๐ฎ๐ง๐  ๐ข๐ง๐ฌ๐ฉ๐ข๐ซ๐š๐ฌ๐ข ๐š๐ค๐š๐ฅ ๐ฌ๐ž๐ก๐š๐ญ. ๐Œ๐ž๐ง๐ฒ๐š๐ฃ๐ข๐ค๐š๐ง ๐ฌ๐ฎ๐๐ฎ๐ญ ๐ฉ๐š๐ง๐๐š๐ง๐  ๐›๐š๐ซ๐ฎ ๐๐š๐ฅ๐š๐ฆ ๐ฆ๐ž๐ฆ๐š๐ค๐ง๐š๐ข ๐ฉ๐ž๐ซ๐ข๐ฌ๐ญ๐ข๐ฐ๐š ๐๐š๐ซ๐ข ๐ฌ๐ข๐ฌ๐ข ๐›๐ž๐ซ๐›๐ž๐๐š. ๐Œ๐ž๐๐ข๐š ๐ข๐ง๐ข ๐ฆ๐š๐ฌ๐ข๐ก ๐ญ๐ž๐ซ๐ ๐š๐›๐ฎ๐ง๐  ๐๐š๐ฅ๐š๐ฆ ๐ƒ๐ข๐ฌ๐ฐ๐š๐ฒ ๐๐ž๐ฐ๐ฌ ๐๐ž๐ญ๐ฐ๐จ๐ซ๐ค (๐ƒ๐๐) ๐ฒ๐š๐ง๐  ๐๐ข๐›๐ข๐ง๐š ๐ƒ๐š๐ก๐ฅ๐š๐ง ๐ˆ๐ฌ๐ค๐š๐ง.

    Hubungi Kami

    ๐๐€๐‹๐ˆ๐Š๐๐€๐๐€๐:
    ๐Š๐จ๐ฆ๐ฉ๐ฅ๐ž๐ค๐ฌ ๐Œ๐š๐ฉ๐ฉ๐ฅ๐ž ๐๐ฅ๐จ๐ค ๐€ ๐Ÿ” ๐๐จ๐ซ๐ง๐ž๐จ ๐๐š๐ซ๐š๐๐ข๐ฌ๐จ, ๐๐š๐ฅ๐ข๐ค๐ฉ๐š๐ฉ๐š๐ง ๐’๐ž๐ฅ๐š๐ญ๐š๐ง.
    ๐“๐ž๐ฅ๐ž๐ฉ๐จ๐ง :
    ๐Š๐š๐ง๐ญ๐จ๐ซ : +๐Ÿ”๐Ÿ ๐Ÿ“๐Ÿ’๐Ÿ ๐Ÿ–๐Ÿ“๐Ÿ๐ŸŽ๐Ÿ๐Ÿ‘๐Ÿ” ;
    ๐‘๐ž๐๐š๐ค๐ฌ๐ข : +๐Ÿ”๐Ÿ๐Ÿ–๐Ÿ“๐Ÿ-๐Ÿ๐Ÿ–๐Ÿ๐Ÿ-๐Ÿ๐Ÿ๐Ÿ“๐ŸŽ ;
    ๐ˆ๐ค๐ฅ๐š๐ง : +๐Ÿ”๐Ÿ๐Ÿ–๐Ÿ“๐Ÿ-๐Ÿ“๐ŸŽ๐Ÿ–๐Ÿ–-๐ŸŽ๐Ÿ“๐Ÿ•๐Ÿ“

    ๐’๐€๐Œ๐€๐‘๐ˆ๐๐ƒ๐€:
    ๐‰๐ฅ. ๐†๐š๐ญ๐จ๐ญ ๐’๐ฎ๐›๐ซ๐จ๐ญ๐จ ๐†๐ . ๐Ÿ๐Ÿ’ ๐Š๐ž๐ฅ. ๐๐š๐ง๐๐š๐ซ๐š, ๐Š๐ž๐œ. ๐’๐ฎ๐ง๐ ๐š๐ข ๐๐ข๐ง๐š๐ง๐ , ๐Š๐จ๐ญ๐š ๐’๐š๐ฆ๐š๐ซ๐ข๐ง๐๐š.
    ๐ˆ๐ค๐ฅ๐š๐ง : ๐ŸŽ๐Ÿ–๐Ÿ๐Ÿ‘๐Ÿ’๐Ÿ–๐Ÿ’๐Ÿ—๐Ÿ—๐Ÿ—๐Ÿ—๐Ÿ

    ๐„๐ฆ๐š๐ข๐ฅ #๐Ÿ: ๐ง๐จ๐ฆ๐จ๐ซ๐ฌ๐š๐ญ๐ฎ๐ค๐š๐ฅ๐ญ๐ข๐ฆ[๐š๐ญ]๐ ๐ฆ๐š๐ข๐ฅ[๐๐จ๐ญ]๐œ๐จ๐ฆ
    ๐„๐ฆ๐š๐ข๐ฅ #๐Ÿ: ๐๐ข๐ฌ๐ค๐š๐ฅ๐ญ๐ข๐ฆ[๐š๐ญ]๐ ๐ฆ๐š๐ข๐ฅ[๐๐จ๐ญ]๐œ๐จ๐ฆ

    Facebook Twitter Instagram YouTube Telegram RSS

    ๐๐จ๐ฆ๐จ๐ซ ๐’๐š๐ญ๐ฎ ๐Š๐š๐ฅ๐ญ๐ข๐ฆ ๐ญ๐ž๐ซ๐ฏ๐ž๐ซ๐ข๐Ÿ๐ข๐ค๐š๐ฌ๐ข ๐ƒ๐ž๐ฐ๐š๐ง ๐๐ž๐ซ๐ฌ ๐๐ž๐ง๐ ๐š๐ง ๐๐จ๐ฆ๐จ๐ซ ๐Ÿ•๐Ÿ–๐Ÿ•/๐ƒ๐-๐•๐ž๐ซ๐ข๐Ÿ๐ข๐ค๐š๐ฌ๐ข/๐Š/๐ˆ๐—/๐Ÿ๐ŸŽ๐Ÿ๐Ÿ

    Copyright ยฉ 2020 byย NomorSatuKaltim.comย 

    • Tentang
    • Redaksi
    • Privasi
    • Disclaimer
    • Pedoman Media Siber
    • Pemberitaan Ramah Anak
    • E-Paper
    • Iklan
    • Contact
    • Tentang
    • Redaksi
    • Privasi
    • Disclaimer
    • Pedoman Media Siber
    • Pemberitaan Ramah Anak
    • E-Paper
    • Iklan
    • Contact

    Type above and press Enter to search. Press Esc to cancel.

    Sign In or Register

    Welcome Back!

    Login to your account below.

    Lost password?
     

    Memuat Komentar...